Audio Kajian Rutin
Masjid al-Mabrur Ma'had al-Manshuroh Banjarbaru Kalsel
Tema Kajian :
Kitab Shifat Shalat Nabi
(Karya Asy Syaikh Al-Albaniy Rahimahullah)
Bersama :
Ustadz Muqaffy Hafizhahullah
Link Unduh :
- Pertemuan ke-1 : Jum’at Malam Sabtu, 14 Jumadal Ula 1438 H (10 Februari 2017) – Muqaddimah – Biografi Singkat Syaikh al-Albaniy dan Kedudukan Shalat Fardhu di Dalam Islam
- Pertemuan ke-2 : Kamis Malam Jum’at, 27 Jumadal Ula 1438 H (23 Februari 2017) – Muqaddimah (Makna dan Syarat Sah Shalat)
- Pertemuan ke-3 : Jum’at Malam Sabtu, 28 Jumadal Ula 1438 H (24 Februari 2017) – Istiqbalul Ka’bah (Menghadap Ka’bah)
- Pertemuan ke-4 : Kamis Malam Jum’at, 11 Jumadal Akhirah 1438 H (9 Maret 2017) – Istiqbalul Ka’bah (Menghadap Ka’bah)
- Pertemuan ke-5 : Jum’at Malam Sabtu, 12 Jumadal Akhirah 1438 H (10 Maret 2017) – Akhir Pembahasan Istiqbalul Ka’bah – Masuk Pembahasan Tentang al-Qiyam (Berdiri)
- Pertemuan ke-6 : Kamis Malam Jum’at, 25 Jumadal Akhirah 1438 H (23 Maret 2017) – Shalatul Maridh Jalisan (Shalatnya Orang yang Sakit dengan Keadaan Duduk)
- Pertemuan ke-7 : Jum’at Malam Sabtu, 26 Jumadal Akhirah 1438 H (24 Maret 2017) – Shalatul Maridh Jalisan (Shalatnya Orang yang Sakit dengan Keadaan Duduk) selesai – Masuk Pembahasan Ash-Shalatu fis Safinah (Shalat di Atas Perahu)
- Pertemuan ke-8 : Kamis Malam Jum’at, 3 Rajab 1438 H (30 Maret 2017) – Pembahasan Ash-Shalatu fis Safinah (Shalat di Atas Perahu – selesai) – Al-Qiyamu wal Qu’ud fi Shalatil Lail (Berdiri dan Duduk di Dalam Shalat Malam)
- Pertemuan ke-9 : Jum’at Malam Sabtu, 4 Rajab 1438 H (31 Maret 2017) – Shalat memakai sandal dan perintah untuk mengamalkannya
- Pertemuan ke-10 : Kamis Malam Jum’at, 10 Rajab 1438 H (6 April 2017) – Shalat di Atas Mimbar – Sutrah dan Kewajibannya
- Pertemuan ke-11 : Kamis Malam Jum’at, 14 Rajab 1438 H (13 April 2017) – Sutrah dan Kewajibannya
- Pertemuan ke-12 : Kamis Malam Jum’at, 24 Rajab 1438 H (20 April 2017) – Sutrah dan Kewajibannya
- Pertemuan ke-13 : Jum’at Malam Sabtu, 25 Rajab 1438 H (21 April 2017) – Sutrah dan Kewajibannya
- Pertemuan ke-14 : Kamis Malam Jum’at, 8 Sya’ban 1438 H (4 Mei 2017) – Hal-hal yang Memutus Shalat – Shalat Menghadap Kuburan
- Pertemuan ke-15 : Jum’at Malam Sabtu, 9 Sya’ban 1438 H (5 Mei 2017) – Lanjutan: Shalat Menghadap Kuburan – Niat
- Pertemuan ke-16 : Kamis Malam Jum’at , 13 Syawwal 1438 H (6 Juli 2017) – Murajaah bab-bab sebelumnya – Niat
- Pertemuan ke-17 : Jum’at Malam Sabtu , 14 Syawwal 1438 H (7 Juli 2017) – Niat dan Takbir
Catatan :
Audio InsyaAlloh akan terus diupdate sampai habis pembahasan
Semoga Dimudahkan oleh Alloh Azzawajalla..aamiin..!
Sumber :
http://almanshurohbanjar.net/audio-talim/audio-kajian-kitab-shifat-shalat-nabi-karya-syaikh-al-albaniy-bersama-ustadz-muqaffy/
Publikasi :
AhlusSunnahSintangKalbar.BlogSpot.Com
0 komentar:
Posting Komentar
Rasulullah Shalallahu 'alaihi Wasallam bersabda :
مَنْ كَانَ يُؤْمِنُ بِاللهِ وَالْيَوْمِ الآخِرِ فَلْيَقُلْ خَيْرًا أَوْ لِيَصْمُتْ
“Siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir, hendaknya dia mengucapkan perkataan yang baik atau diam.”
(HR. al-Bukhari no. 6475 dan Muslim no. 48)
Jangan Memberikan Komentar Jika Foto Anda Menggunakan Gambar Makhluk Atau Komentar Anda Mengandung Unsur Smiley !